Urutan kedua, di bawah Ahok-Djarot, adalah pasangan cagub-cawagub nomor urut 3 Anies Baswedan-Sandiaga Uno. Keduanya akan lolos ke putaran kedua lantaran tak ada calon yang meraih 50% plus 1 suara.
Berikut ini hasil dari tiga lembaga yang bekerja sama melakukan quick count dengan detikcom:
Waktu update: 17.00 WIB
Lingkaran Survei Indonesia
1. Agus Yudhoyono-Sylviana Murni: 16,9%
2. Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat: 43,0%
3. Anies Baswedan-Sandiaga Uno: 40,2%
data masuk: 95,71%
SMRC
1. Agus Yudhoyono-Sylviana Murni: 16,9%
2. Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat: 42,9%
3. Anies Baswedan-Sandiaga Uno: 40,2%
data masuk: 91,2%
Polmark Indonesia
1. Agus Yudhoyono-Sylviana Murni: 18,4%
2. Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat: 41,0%
3. Anies Baswedan-Sandiaga Uno: 40,8%
data masuk: 91,25%
(van/try)
0 komentar:
Posting Komentar